MotoGP

Fabio Quartararo Belum Tergoyahkan

 

WWW.MASTERPREDIKSISKOR.COM -Pembalap Pramac Ducati Jorge Martin memanangkan balapan MotoGP Styria 2021 akhir pekan kemarin.Sedangkan, Fabio Quartararo harus puas finis di posisi ketiga pada balapan MotoGP yang digelar di Sirkuit Red Bull Ring, Minggu, 8 Agustus 2021.Pembalap Monster Energy Yamaha finis di belakang Jorge Martin (Pramac Ducati) dan Joan Mir (Suzuki Ecstar). Meski begitu, Quartararo semakin meninggalkan para rivalnya di puncak klasemen MotoGP 2021. Dia telah mengumpulkan 172 poin dari 10 seri balapan yang sudah berlangsung. Quartararo unggul 40 atas Johann Zarco dari Pramac Ducati. Sementara Joan Mir yang berada di posisi ketiga tertinggal 51 poin.

Sementara itu, persaingan para pembalap akan dilanjutkan di MotoGP Austria, yang rencananya masih akan digelar di sirkuit yang sama, Red Bull Ring, Minggu, 15 Agustus 2021 mendatang. Martin tentu saja ingin mengulangi penampilan apiknya di MotoGP Austria, meski tentu tidak akan mudah. Apalagi, Quartararo, yang finis ketiga di MotoGP Styria, tentu ingin meraih hasil lebih baik.Pembalap Monster Energy Yamaha itu berupaya menjaga posisinya sebagai pimpinan klasemen. Persaingan juga akan datang dari pembalap Suzuki Ecstar Joan Mir. Akhir pekan lalu, ia finis kedua di belakang Martin. berikut kalsemen moto GP

 

1. = Fabio Quartararo FRA Monster Yamaha (YZR-M1) 172

2. = Johann Zarco FRA Pramac Ducati (GP21) 132 (-40)

3. ^1 Joan Mir SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR) 121 (-51)

4. ˅1 Francesco Bagnaia ITA Ducati Team (GP21) 114 (-58)

5. = Jack Miller AUS Ducati Team (GP21) 100 (-72)

6. = Maverick Vinales SPA Monster Yamaha (YZR-M1) 95 (-77)

7. = Miguel Oliveira POR Red Bull KTM (RC16) 85 (-87)

8. ^1 Brad Binder RSA Red Bull KTM (RC16) 73 (-99)

9. ˅1 Aleix Espargaro SPA Aprilia Gresini (RS-GP) 61 (-111)

10. = Marc Marquez SPA Repsol Honda (RC213V) 58 (-114)

11. = Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V) 52 (-120)

12. ^6 Jorge Martin SPA Pramac Ducati (GP21)* 48 (-124)

13. ^1 Alex Rins SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR) 42 (-130)

14. ˅2 Pol Espargaro SPA Repsol Honda (RC213V) 41 (-131)

15. ˅2 Franco Morbidelli ITA Petronas Yamaha (YZR-M1) 40 (-132)

16. ˅1 Alex Marquez SPA LCR Honda (RC213V) 34 (-138)

17. ˅1 Enea Bastianini ITA Avintia Ducati (GP19)* 31 (-141)

18. ˅1 Danilo Petrucci ITA KTM Tech3 (RC16) 26 (-146)

19. = Valentino Rossi ITA Petronas Yamaha (YZR-M1) 20 (-152)

20. = Luca Marini ITA Sky VR46 Avintia Ducati (GP19)* 16 (-156)

21. = Iker Lecuona SPA KTM Tech3 (RC16) 14 (-158)

22. = Stefan Bradl GER HRC (RC213V) 11 (-161)

23. NA Dani Pedrosa SPA Red Bull KTM (RC16) 6 (-166)

24. ˅1 Lorenzo Savadori ITA Aprilia Gresini (RS-GP)* 4 (-168)

25. ˅1 Michele Pirro ITA Pramac Ducati (GP21) 3 (-169)

26. ˅1 Tito Rabat SPA Pramac Ducati (GP21) 1 (-171)